Flash Sale! to get a free eCookbook with our top 25 recipes.

Foto Batagor Asli Bandung Dapur Zahra – Batagor Ikan adalah jajanan asli dari kota Bandung yang sudah sangat terkenal hampir di seluruh Indonesia. Batagor sendiri merupakan singkatan dari bakso tahu goreng, Adonan ikan yang di tahu kemudian digoreng.  Batagor ini biasanya dihidangkan dengan kuah kacang, kecap manis, sambal, ataupun acar bening. Ada beberapa jenis ikan yang sering digunakan sebagai bahan ...

kue bawang untuk 1 kg tepung terigu Dapur Zahra – Kue Bawang diminati hampir semua kalangan karena rasanya yang gurih diyakini bisa bikin pengen nambah lagi dan lagi. Kue Bawang Renyah dan Gurih menjadi salah satu camilan yang selalu hadir mengisi toples terutama saat perayaaan Idul Fitri. Kenapa disebut Kue Bawang? karena bumbu utamanya adalah bawang yang dihaluskan. Saat ini Kue ...

martabak telur mini  Kali ini Dapur Zahra membagikan resep Cara Membuat Martabak Telur Mini spesial ala rumahan. Martabak Telur ini dibuat versi mini dengan isian kentang dan wortel yang telah ditumis terlebih dahulu. Kulit martabak yang digunakan untuk membuat Martabak Telur Mini ini bukanlah kulit lumpia tetapi menggunakan adonan tepung yang biasanya digunakan untuk membuat Martabak Telur. Untuk isian Martabak ...

Resep Pempek Sambal Khas Jambi Berbeda dengan pempek di daerah lain, di Kota Jambi ada Pempek yang di kenal dengan nama Pempek Sambal Khas Jambi, jika Pempek pada umumnya disajikan dengan kuah cuka tetapi Pempek sambal tidak demikian, karena pempeknya sudah dilumuri dengan sambal yang telah ditumis. Aroma yang khas pada Pempek sambal ini adalah daun kunyit karena menggunakan irisan ...

Resep Ketoprak Jakarta Kali ini Dapur Zahra akan membagikan Resep Ketoprak Jakarta dengan kuah kacang yang enak. Ketoprak adalah makanan khas Indonesia yang berasal dari ibu kota Jakarta. Menu yang satu ini cocok sekali disantap sebagai menu sarapan, makan siang dan makan malam. Cukup mengenyangkan karena menggunakan lontong dan bihun di dalamnya. Walaupun sama seperti gado-gado yang menggunakan kuah kacang, ...

pisang goreng krispi renyah kekinian Dapur Zahra – Pisang Goreng Krispi atau Crispy adalah camilan yang lagi tren dikalangan anak muda dan bisa dikreasikan dalam beberapa pilihan toping seperti coklat, keju, green tea, nutela, dan lain sebagainya. Pisang yang digunakan untuk membuat Pisang Crispy ini adalah jenis Pisang Lilin yang tidak terlalu matang. Pisang lilin dikenal memiliki aroma khas, rasa yang manis ...

resep pempek kulit crispy renyah Pempek Kulit adalah pempek yang terbuat dari kulit ikan yang di haluskan. Jenis pempek ini merupakan salah satu varian camilan khas dari kota Palembang selain dari pempek yang sudah terkenal seperti pempek adaan, pempek telur, pempek balok, pempek selam, pempek lenjer, dan Pempek keriting. Hal yang perlu diperhatikan agar mendapatkan rasa pempek kulit yang enak ...

perkedel kentang Ini adalah jenis makanan yang bisa dijadikan camilan maupun sebagai pelengkap menu makanan. Perkedel ini terbuat dari kentang yang ditumbuk halus lalu kemudian diberi bumbu-bumbu serta di goreng kembali dengan telur. Dalam adonan perkedel kentang bisa ditambahkan kornet, abon sapi atau ayam dan bawang merah goreng, ini akan menambah kenikmatannya. Untuk resep kali ini kita menggunakan abon sapi.  ...

Kolak Pisang Lilin Kolak pisang merupakan menu nusantara yang sangat diminati hampir semua kalangan di seluruh Indonesia khususnya saat momen berbuka puasa karena menu satu ini selain dapat melepas dahaga juga bisa mengenyangkan perut. Biasanya dalam membuat Kolak Pisang ditambahkan bahan-bahan seperti sagu mutiara, buah kolang-kaling, nangka, ubi, kacang ijo, dan lain-lain. Berikut ini Resep Kolak Pisang Lilin Lembut dan Kental. RESEP ...

kolak biji salak Walaupun namanya Kolak Biji Salak namun bahan utamanya bukanlah terbuat dari biji salak. Kolak ini adalah camilan bertekstur kenyal yang terbuat dari ubi jalar yang dihaluskan dan ditambahkan tepung sagu. Mungkin karena ukurannya sebesar biji salak maka orang-orang menamakan kolak biji salak. Bagi masyarakat Sumatera Barat khususnya daerah Padang menyebutnya kolak candil. RESEP KOLAK BIJI SALAK Untuk ...